Kamis, 09 Februari 2012

Mencetak Photo dengan CorelDRAW

Buka CorelDRAW
Atur posisi kertas vertikal atau horisontal

Buat kotak dengan Rectangle Tool atau klik F6 di Kayboard anda
Sesuai dengan ukuran besar photo yang ingin anda cetak dengan pengaturan Object size


Masukkan photo yang ingin anda cetak ke CorelDRAW.
Bisa dengan menyeret gambar dengan mouse atau bisa dengan CopyPaste

Pilih menu Effects >>> Pilih PowerClip >>> Place Inside Container
Kalau sudah anda klik maka akan keluar tanda anak panah menyertai krusor anda.
Klik kan pada kotak yang sudah anda siapkan.
Kalau besarnya gambar belum sesuai dengan besarnya kotak maka klik kanan di mouse anda dan pilih Edit Content
Setelah photo sesuai dengan kotaknya maka klik kanan dan pilih Finish Editing This Level
Setelah Selesai maka siap di Print.
Klik Print
Atur kualitas gambar dengan menu Properti.
- Atur setelan gambar
- Atur jenis kertas yang anda gunakan
- Atur ukuran kertas photo anda
- Atur posisi gambar Vertikal atau horisontal.
- Setelah selesai klik OK
Sebelum mulai Print lihat dulu tampilan photo dengan Print Preview
Setelah benar benar pas di posisinya, maka siap untuk memulai Print







Selamat mencoba . Ulang dan terus mengulang agar anda lebih Ready lagi dalam mencetak photo.
Pelajari sedikit deni sedikit menu menu yang ada di CorelDRAW agas semakin ahli lagi.

Salam dari Sundul, Parang, Magetan

Artikel Terkait



Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar